Play with Champagne!

Jika Anda ingin memberi kesan sebagai tuan rumah yang bercita rasa tinggi sebaiknya mempelajari cara menghindagkan champagne yang baik dan benar. Pertama-tama perlihatkan botol atau label kepada tamu. Pada lapisan logam penutup gabus tutup botol (foil). Dengan memegang gabus tutup botol, hati-hati lepaskan kawat penyangga tutup botol.

Buka botol, dan pegang botol dengan kemiringan 45 derajat menjauh dari wajah Anda dan tamu, karena pada saat dibuka, gabus tutup botol bisa melejit secepat peluru. Seka botol dengan serbet bersih. Baru kemudian menuangkan ke gelas-gelas para tamu. Bila masih ada yang tersisa di botol letakkanlah botol kembali ke tempatnya.

Pekerjaan seperti itu biasanya dilakukan oleh pramusaji, tapi sekali-kali Andalah yang melakukannya. Apalagi kalau tamu-tamu tersebut Anda angap penting, sehingga kesannya lebih akrab dan personal. (Burhan Abe)    

Sumber: Platinum Society

Previous article
Next article

Related Stories

spot_img

Discover

Sudestada Merayakan Kolaborasi dan Prestasi

Sudestada menorehkan sejarah dengan pencapaian gemilang Chef Victor Taborda, membuka jalan untuk inovasi kuliner...

Fairfield by Marriott Mencari Calon Reporter Wisata Penuh Semangat 

Petualangan Paling Menarik di Dunia  Perjalanan Disponsori Selama 30 hari di Jepang Menanti Para Wisatawan...

Maria Sharapova, Global Aman Wellness Ambassador, Launches a Retreat...

A revolutionary three-night workshop in the Peloponnese organized and hosted by Maria Sharapova from...

Enjoying a Coffee Plantation Adventure at Kampoeng Kopi Banaran

Kampoeng Kopi Banaran, a captivating agro-tourism destination nestled in the coffee plantations of Semarang...

Discover Unmatched Luxury Wellness with RAKxa’s Seasonal Retreats at...

Enjoy the Ultimate Summer Escape this August with RAKxa's "Optimal Fitness Retreat"  RAKxa Integrative Wellness,...

Jember’s World-Class Cigars

In the town of Jember, Indonesia, Boss Image Nusantara (BIN) Cigar is crafting cigars...

Popular Categories

Comments