Staycation @ Best Western Hotel, Malang dan Surabaya (1)

Hari ini pertama diakhiri dengan acara masak-memasak di hotel, tepatnya di Skyroom. Kami belajar membuat mi lamien bersama chef hotel ini, dan dilombakan antar blogger. Sang pemenang mendapat hadiah dari Best Western Hotel.

Passage to Surabaya

Hanya semalam di Best Western OJ Malang, sebab pagi di hari kedua, setelah sarapan di Restoran Pandanwangi kami melanjutkan perjalanan ke Best Western berikutnya di Surabaya, tepatnya Hotel Best Western Papilio Surabaya. Melalui jalan darat kami menempuh 90 kilometer ke kota terbesar kedua di Indonesia. Jalanan lumayan padat, bahkan di tolnya, meski tidak separah di Jakarta. 

Oh ya, pada pagi itu, sebelum sarapan tentu saja, adalah acara senam bersama, dengan program yang paling hits saat ini: Zumba!

Cerita selanjutnya ada di SINI

(Catatan: Burhan Abe/Foto Utama by Kevin Yudhistira Alloni on Unsplash)

Related Stories

spot_img

Discover

Gaya Hidup Laut Tropis di Titik Paling Dinamis Canggu

Matahari belum sepenuhnya tenggelam ketika langit di atas Canggu berubah jingga keemasan. Di bibir...

The Britannic Explorer: Perpaduan Mewah Kuliner dan Petualangan di...

Menjelang peluncurannya pada Juli 2025, The Britannic Explorer, A Belmond Train memperkenalkan pengalaman kuliner...

Memimpin dengan Nilai: Kepemimpinan Spiritual di Tengah Dunia yang...

Oleh: Eileen Rachman & Linawaty Mustopoh Di era di mana transformasi digital dan disrupsi telah...

Paskah Penuh Makna di Tepi Samudra

Umana Bali menghadirkan perayaan Paskah dalam balutan kehangatan keluarga, kelezatan kuliner, dan ketenangan batin Menggantung...

BUZO Hadirkan Malam Kuliner yang Istimewa: Perpaduan Jepang–Italia dalam...

Di tengah deretan restoran trendi dan butik bergaya di Seminyak, BUZO muncul sebagai destinasi...

Ta’akana Labuan Bajo: Ketika Dapur, Minuman, dan Laut Flores...

Bayangkan sebuah malam di Labuan Bajo. Angin laut menerpa ringan, musik ambient mengalun lembut,...

Popular Categories

Comments

LEAVE A REPLY

Please enter your comment!
Please enter your name here